
Dodol Kandangan merupakan salah satu makanan khas hasil produksi masyarakat Kandangan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan. Bahan utama pembuatan jajanan ini adalah beras ketan dan gula aren, dikemas sederhana dan hadir dengan rasa yang sangat manis.
Dodol Kandangan rasanya lebih manis dan memiliki tekstur yang sangat lembut, hal ini tidak terlepas dari bahan alami yang digunakan seperti kelapa, ketan, aren atau gula merah dan gula pasir.
Dodol Ibu Norhayati berdiri di tahun 1960an. Dulu dijual secara door to door ke warga sekitar, sekarang sudah di dijual di berbagai pasar modern dan pasar digital. Sekarang sudah dipegang oleh bapa Madi, keturunan ke-4 dari Ibu Norhayati.
Nama Pemilik
Sektor Ekonomi Kreatif
Kuliner
Kota / Kabupaten
Kabupaten Hulu Sungai Selatan
Tanggal Usaha Dibangun
Sekitar Tahun 1960
Ilham Ahmadinoor
081349795205
No. Handphone