
Lamang Kandangan adalah kuliner tradisional khas kandangan, terbuat dari beras ketan yang dimasak dengan santan kelapa di dalam bumbung (ruas batang bambu). Lamang Kandangan disajikan dengan sambel sate. Bumbu dari bahan kacang tanah dicampur kemiri dan cabai merah dengan rasa sedikit manis.
Lamang Palantingan ini sudah memproduksi lamang sejak 50 tahun yang lalu. Mereka memulai hari dengan membuat lamang dari jam 7 s/d jam 10 lalu disambung berjualan di pasar los kandangan dari jam 11 s/d habis jualan. Prosesnya dimulai dari mencuci beras, memeras santan kelapa, memasukkan daun beserta beras dengan santan tadi ke dalam bumbung, lalu dibakar di tungku api. Selain menjual lamang biasa yang telah dikenali banyak orang, Lamang Palantingan jua memprodusi lamang dengan telor asin di tengahnya.
Nama Pemilik
Sektor Ekonomi Kreatif
Kuliner
Kota / Kabupaten
Kabupaten Hulu Sungai Selatan
Tanggal Usaha Dibangun
Sejak Tahun 1970
Rubiah
082154468828
No. Handphone